
Bakorsi NTT Bersama PKB dan PKS Siap Menangkan Pasangan AMIN di NTT
Nusantarakini.com, Kupang – Badan Koordinasi Saksi (Bakorsi) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) melakukan safari politik ke beberapa partai pengusung Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) pada tanggal 27-28 September 2023. Diantaranya adalah Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Hari pertama, Rabu, 27 September 2023, Pengurus Bakorsi NTT berkunjung ke kantor DPTW PKS NTT….