Politik

FPI Minta Kompas Proporsional dan Adil


20 June 2016, 22:18
Dilihat   2.3K

Nusantarakini.com, Jakarta. Berikut ini adalah video kedatangan FPI ke kantor Kompas, terkait pemberitaan tentang razia warteg di Serang, Banten. Salah satu permintaan FPI kepada Kompas adalah agar Kompas bersikap proporsional dan adil dalam pemberitaannya.

“Kami tidak meminta Kompas untuk membela umat Islam. Karena itu jelas tidak mungkin. Kami hanya meminta Kompas bersikap proporsional dan adil dalam pemberitaan,” tegas Munarman, juru bicara FPI.

Berikut video jalannya dialog FPI dan Kompas.

Facebook Comments

Most Popular

To Top
error: Content is protected !!